Mind-Talk merupakan kegiatan yang diselenggarakan di suatu desa dalam bentuk Pelatihan/ Pemberdayaan/ Diskusi/ Sharing/ Seminar/ Talkshow dan sejenisnya dengan tema dan topik disesuaikan dengan kondisi Desa ataupun program Desamind.